HUT IAI Ke-65

Aktivis IAI di usia 65 Tahun Enam Puluh Lima Tahun kiprah Ikatan Arsitek Indonesia tak lepas dari sumbangsih pemikiran waktu dan tenaga para pendahulu para aktivis Arsitek yang telah menginisiasi berbagai program kebijakan dan kegiatan demi perjuangan menuju kesetaraan hingga kesejahteraan Profesi Arsitek. IAI menjadi besar dan terus berkembang hingga saat ini tiada mungkin tanpa adanya inisiasi dari para pendahulu kita. Merefleksi perjalanan Profesi Arsitek hingga saat ini, sudah sepatutnya IAI memberikan atensi berupa penghargaan kepada para aktivis Arsitek tersebut.